Sausan Perserta Putri Termuda Panjat Tebing Hut PTBA
Laporan : Rudiyansyah Lawang Kidul
Muaraenim News, LAWANGKIDUL – Sausan Najela Ariqoh, (10) peserta termuda pada ajang panjat dinding yang di laksanakan di lapangan samping Gedung Olaraga Bukit Asam, (GOR PTBA).Sabtu, (3/2/2018 ). Kegiatan ini masih dalam rangkaian memeriahkan Hut yang ke 37 Pt Bukit Asam,Tbk. (PTBA).
Acara yang di ikuti perserta dari Kabupaten Muara Enim dan Lahat, di tingkat pelajar SMP, SMA dan umum, dengan keseluruhan 150 perserta, perserta putri termuda
Menurut sausan perserta putri termuda, dia mengikuti ajang perlombaan ini karna hobby, melatih mental ini kedua kalinya dia mengikuti acara seperti ini.
” Semoga kedepanya diadakan juga untuk anak anak Sd, biar saya tidak ikut di katogori umum” Harapnya.
Sopian asory, asisten penangulangan Bencana dan kebakaran Pt Bukit Asam Tbk ( PTBA ) mengatakan, panjat dinding ini untuk mengasa bakat dan mental,masih banyak lagi kegiatan lainya yang di adakan untuk merayakan Hari ulang tahun Pt Ba salah satunya panjat tebing yang kita laksanakan hari ini, tuturnya
” Harapan saya, akan tumbuh atlit atlit panjat tebing di lingkungan kita dan bisa membawa nama baik daerah kita ke tarap nasional,bisa untuk menarik wisatawan ke Tanjung Enim kota wisata” tegasnya.